gravatar

inandyapr

Inandya Puri Rahayu

Recently Published

ANALISIS KLASTER K-MEANS PADA NASABAH BANK THERA
Salah satu algoritma yang paling populer karena sederhana, efisien, dan mudah diterapkan pada dataset berukuran besar adalah K-Means. Penerapan analisis klaster K-Means sangat relevan dalam segmentasi nasabah bank (bank customer segmentation). Segmentasi nasabah menjadi salah satu strategi utama bagi Bank Thera untuk memperoleh pemahaman yang lebih komprehensif mengenai karakteristik serta kebutuhan setiap nasabah.