Recently Published
Peramalan Jumlah Kredit Sektor Pertanian di Provinsi Jawa Tengah Menggunakan Metode Holt (Double Exponential Smoothing)
Dokumen ini berisi analisis dan peramalan jumlah kredit sektor Pertanian, Perburuan, dan Kehutanan di Provinsi Jawa Tengah periode 2020–2024. Data yang digunakan berasal dari Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Jawa Tengah. Analisis dilakukan menggunakan metode Exponential Smoothing (Holt) untuk mengidentifikasi tren dan memprediksi jumlah kredit tahun 2025. Hasil analisis menunjukkan adanya tren penurunan kredit dari tahun ke tahun, dan hasil peramalan memberikan gambaran nilai kredit yang diperkirakan pada periode berikutnya.
Dokumen ini disusun guna memenuhi tugas UAS Mata Kuliah Komputasi Statistik.
Nama : Tantri Crystiana
NIM : B2A023003