gravatar

Devimulyaastuti

Devi Mulya Astuti

Recently Published

Penerapan Model ARIMA pada Data Kasus Tuberkulosis (TB) Baru di Kota Semarang Tahun 2019-2025
Analisis ini membahas penerapan metode Autoregressive Integrated Moving Average (ARIMA) untuk memodelkan dan meramalkan jumlah kasus Tuberkulosis (TB) baru di Kota Semarang menggunakan data bulanan periode Januari 2019 hingga November 2025 yang bersumber dari LEKMINKES Dinas Kesehatan Kota Semarang. Model ARIMA (1,1,0) dipilih sebagai model terbaik berdasarkan nilai AIC terendah, signifikansi parameter, serta hasil uji diagnostik yang menunjukkan residual bersifat white noise. Evaluasi menggunakan Mean Absolute Percentage Error (MAPE) menunjukkan tingkat kesalahan yang rendah yaitu 8,7%, sehingga model memiliki performa prediksi yang baik. Model ini kemudian digunakan untuk melakukan peramalan jangka pendek delapan bulan ke depan sebagai gambaran awal tren kasus TB di Kota Semarang